Rizk Fauzi Resmi Dilantik Menjadi Dukuh Ploso
Administrator, 21 Desember 2022 12:48:39 WIB
Wonolelo-SID. Pelantikan Pejabat Dukuh Ploso Kalurahan Wonolelo dilaksanakan pada Selasa (20/12), bertempat di pendopo Kalurahan Wonolelo. Acara pelantikan ini dihadiri oleh Kepala Dinas PMK yang diwakili oleh Sekretaris Dinas, Drs. Kurniantara,M.Si, Panewu Pleret, Evi Nur Siti Fatonah, S.Sos,MM, Danramil Pleret, Kapolsek Pleret, Kepala KUA Pleret,Kepala Jawatan Praja Pleret, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Ketua Bamuskal, Lurah beserta pamong, perwakilan LKKal, serta tokoh masyarakat.
Artikel Terkini
-
CAPAIAN VAKSINASI KALURAHAN WONOLELO
05 Oktober 2021 15:47:36 WIB Ali HasanWonolelo-SID. Vaksinasi bagi warga masyarakat Kalurahan Wonolelo sudah dilaksanakan beberapa tahap. Sampai bulan oktober 2021, lebih dari 60% warga Wonolelo sudah menerima vaksin, baik dosis 1 maupun dosis 2. Program vaksinasi terus dilaksanakan, sebagai upaya untuk menambah imun tubuh dan merupakan... ..selengkapnya
-
WARGA WONOLELO IKUTI KEGIATAN VAKSINASI
03 September 2021 11:22:10 WIB AdministratorWonolelo-SID. Jum'at ( 3/9 ) Puskesmas Pleret bekerja sama dengan Pemerintah Kalurahan Wonolelo dan Kader Kesehatan Kalurahan Wonolelo, mengadakan kegiatan vaksin masal, di Balai Kalurahan Wonolelo. Kegiatan ini bertujuan sebagai salah satu upaya perlindungan diri dari bahaya virus Covid-19. Kegiata... ..selengkapnya
-
Lowongan Pamong Kalurahan Wonolelo
30 Juni 2021 14:54:52 WIB AdministratorWonolelo-SID. Pemerintah Kalurahan Wonolelo membuka Lowongan pengisian jabatan Dukuh Mojosari. Pengisian ini dilaksanakan sehubungan dengan berakhirnya masa jabatan Dukuh Mojosari pada Agustus 2021. Pendaftaran dibuka mulai Minggu,11 Juli 2021 pukul 09.00 wib, sampai dengan Kamis, 15 Juli 2021 pukul... ..selengkapnya
-
APBKal Wonolelo Tahun 2021
-
REALISASI APBKal Wonolelo Tahun 2020
Info Perkembangan Kasus Covid-19
Open Government Indonesia
Aplikasi Rubah KK Online
Aplikasi Cetak KTP Online
Pengembangan Potensi Masyarakat
TAUTAN
Waktu
!doctype>
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Peringati HKN ke-58, Gemilang Adakan Jalan Sehat
- Pohon Tumbang Menimpa Rumah Siswandi
- Hadapi Libur Nataru, Wonolelo Dirikan Pos Pantau Jalur Cinomati
- Longsor di Jalur Cinomati, Jalan Tertutup Material Longsor
- Pelaksanaan PAM Cinomati
- PERINGATI HARI IBU, TP PKK KALURAHAN WONOLELO ADAKAN SENAM MASSAL
- Evaluasi RAPBKal Kalurahan Wonolelo